Posts

Tiga Pendekar Pilihan Ki Hadjar Hardjo Oetomo

Tiga Pendekar Pilihan Ki Hadjar Hardjo Oetomo Ilmusetiahati.com - "Nek koe pengen dadi pendekar sing sampurno Delengen omahe Soewarno Kawedanan Delengen omahe Moenadji Ngawi Delengen omahe Singgih Sewulan" Jika kamu ingin menjadi pendekar yang sempurna lihatlah rumah Soewarno Kawedanan. lihatlah rumah Moenadji Ngawi. lihatlah rumah Singgih Sewulan Itulah wejangan Bp.Harjo Utomo yang tertuang dalam catatan tangan Bp. Ari Sutikno (Surabaya). Bp. Soewarno merupakan Jawara adu bebas dari SH kelompok Bp. Harjo Utomo dimana sejak tahun 1934 yang kala itu beliau baru mendapatkan Jurus 20 Eerste Trap sudah mampu menjuarai kejuaraan Pencak Silat di Pasar Malam Madiun dan berlanjut menjuarai kejuaraan di Kota lainya. Bp. Moenadji kadang Derde Trap SH yang juga menjadi jawara adu bebas tahun 1933 di Surakarta dimana di partai final berhasil menumbangkan lawanya yang berasal dari SH kelompok Bp.Munandar. Bp. Singgih merupakan Ulama sekaligus jawara adu bebas dimana ditahun 1933 juga

Sinergitas Polres Madiun dengan Silaturahmi ke PSHT

Image
Sinergitas Polres Madiun dengan Silaturahmi ke PSHT Ilmusetiahati.com - Kapolres Madiun AKBP Bagoes Wibisono didampingi Wakapolres Madiun  Kompol Ahmad Faisol Amir bersama rombongan Pejabat Utama (PJU) Polres Madiun serta Forkopimda Madiun. Silaturahmi ke tempat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) merupakan salah satu perguruan pencak silat yang terbesar di pulau jawa khususnya di Madiun Jawa Timur. Kapolres Madiun AKBP Bagoes Wibisono beserta PJU dan Forkopimda Madiun bersilaturahmi dengan Ketua PSHT Pengurus Daerah Khusus Pusat (DKP) Madiun Sunjoto Tri Laksono di Jl. Jati Murni Kartoharjo, Kota Madiun. Senin (26/10/2020). Menurut Kapolres Madiun, AKBP Bagoes Wibisono, agenda silahturahmi sekaligus menyatukan visi dan misi kondisifitas segala kegiatan yang ada di Kabupaten Madiun dan senantiasa tercipta situasi kondusif dan Harkamtibmas di wilayah Kabupaten Madiun dan juga menjadi tanggung jawab semua pihak.”tuturnya. Kabupaten Madiun merupakan kampung pesilat itulah pentingnya

Atlet PSHT Masuk Pelatnas Sea Games Vietnam 2020

Atlit PSHT Masuk Pelatnas Sea Games Vietnam 2020 ilmusetiahati.com - Atlet PSHT yang terpilih megikuti pemusatan latihan Timnas Pencak Silat. Saatnya PSHT bangkit kembali dikancah prestasi, kita bisa!Mari berikan support dan doa terbaik utk Saudara saudara kita yang terus berjuang mengharumkan nama PSHT dan Bangsa Indonesia di kancah Internasional.Berikut nama nama Atlet PSHT yang masuk dalam Pelatnas Sea Games Vietnam tahun 2020. Nama : Puspa ArumsariCabang : Jakarta Timurkategori : Tunggal Putrimewakili provinsi : DKI Jakarta Nama : Haidir Agung FaletehanCabang : Jakarta TimurKategori : Ganda PutraMewakili Provinsi : Papua Barat Nama : Dede SetiadiCabang : Cabang DepokKategori : Ganda PutraMewakili Provinsi : Papua Barat Nama : Yustika AllawiyahCabang : Jakarta SelatanKategori : Ganda PutriMewakili Provinsi : DKI Jakarta Nama : Rio Danang KresnawanCabang : Cabang TangerangKategori : Tanding Kelas E PutraMewakili Provinsi : Jawa Timur Nama : Anugrah Khafis Egi RiansyahCabang :

Selamat Hari Santri Nasional

Pesantren SH Terate Pertama di Indonesia Ilmusetiahati.com - Memperingati Hari Santri Nasional 22 Oktober. Pondok Pesantren Sabilil Muttaqien Takeran, Magetan. Merupakan Pesantren pertama di Indonesia yang didalamnya terdapat pencak SH Terate, di rintis oleh Bpk. Mufadhol / Mbah Ling atas utusan RM. Imam Koes Soepangat untuk mengembangkan SH Terate di Magetan.

Bukan Hoax Penggelapan Aset Yayasan SH Terate

Bukan Hoax Kasus Penggelapan Aset Yayasan SH Terate BUKAN HOAX Beliau adalah Kang Mas Brigjen Pol(Purn). Lanjar Sutarno ketua Yayasan Setia Hati Terate berdasarkan Akta NO. 10 SK KEMENKUMHAM NO AHU-AH.01.06-00 07657 yang diperkuat dengan putusan Pengadilan Negeri Madiun 18 Juni 2020 dan Putusan Pengadilan Negeri Surabaya 30 September 2020. Laporan beliau kepada Polda Jatim terkait dugaan penggelapan uang dan aset yayasan setia hati terate senilai 37M oleh Wakil Bupati Madiun bukanlah HOAX. Laporan sudah diproses dan sudah melalui tahap 1. Penyelidikan 2. Pengiriman SPDP 3. Upaya Paksa 4. Pemeriksaan 5. Gelar Perkara. Dan menurut hasil Gelar Perkara DINYATAKAN MEMENUHI UNSUR PIDANA, tahap selanjutnya adalah Penyidikan kemudian Penetatapan Saksi dan Tersangka. Mari kita kawal terus demi transparansi serta untuk membersihkan Organisasi dari Oknum Oknum yang berupaya merampok SH Terate demi kepentingan Politiknya. ilmusetiahati.com Share on facebook Share on twitte

Wakil Bupati Madiun Diduga Gelapkan Dana Yayasan PSHT

Wakil Bupati Madiun Diduga Gelapkan Dana Yayasan PSHT Detiknews.id   Surabaya ~ Polemik dana Yayasan Setia Hati Terate (SHT) total  senilai Rp. 37 Miliar raib, meliputi uang Rp. 8 Miliar dan aset Rp. 29 Miliar, terkait ini Ketua Yayasan SHT melalui Penasihat hukumnya Mohamad Samsodin S.H, Hendrayanto, S.H, Hermawan Naulah, ST, SH, MH, Anton R.widodo SH dan Agung Hadiono, SH. Datang melaporkan ke Polda Jatim berdasarkan LP/B/ 1641/ XII/ 2018/ Bareskrim  tanggal 18 Desember di tahun 2018. Selasa (20/10/20) ''Pelaku yang diduga menggelapkan uang senilai Rp. 37 Miliar adalah Wakil Bupati Madiun Hari Wuryanto warga Jalan Munggut Retno Wungu Madiun, Issoebantoro warga Jalan Trijaya Klegen Kartoharjo Madiun, R. Murdjoko Jalan Dwijaya Klegen Kartoharjo Madiun,'' jelas Mohamad Samsodin S.H, saat bertemu dikantin Ditreskrimum Polda Jatim. Senin sore (19/10). Catut nama Wakil Bupati Madiun, Penasehat Hukum dan Pelapor datang ke Ditreskrimum Polda Jatim Lanjut Samsodin, ses

Sarasehan Trah Setia Hati

Sarasehan Trah Setia Hati Boyolali Ilmusetiahati.com - Alhamdulillah Sarasehan Trah Setia Hati di Ngemplak Boyolali berjalan dengan lancar penuh hikmat, dihadiri oleh berbagai lintas alirah SH ( SH Terate , PSH, PRSH , SH Mataram, PO, Panti Surabaya dan Organisasi lainya), dihadiri pula oleh Kadhang berbagai lintas generasi Tua maupun Muda dan juga dihadiri pula ketua umum SH Terate Mas Dr,Ir, H. Muhammad Taufiq,SH,M.Sc serta ketua umum PSH Mas Trinowo Harsono, S.Sos. Semoga bisa menjadi contoh dan suri taulada bagi kita semua untuk menyiarkan kebenaran dengan penuh cinta dan kasih sayang.